Breaking News
light_mode
Beranda » BERITA » Duet Bupati dengan Ketua LP Ma’arif PCNU Malang

Duet Bupati dengan Ketua LP Ma’arif PCNU Malang

  • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
  • calendar_month Senin, 24 Jun 2024
  • visibility 418

Dr. Abdul Aziz Tata Pangarsa,M.Pd. Senin 24 Juni 2024

Hari Minggu, 23 Juni 2024, saya mendampingi Ketua PC LP Ma’arif NU Kabupaten Malang untuk menghadiri undangan Wisuda Terpadu MI dan MTs Wahid Hasyim 2 Desa Kucur Kecamatan Dau Kabupaten Malang, dengan kepala MI, Bapak Husnul Yakin dan Kepala MTs-nya Bapak Jamil.

Dalam sambutan sekaligus mauidhoh hasanah-nya Prof. Amka (panggilan akrab dari Prof. Dr. H. Abdul Malik Karim Amrullah, M.PdI, Ketua PC LP Ma’arif NU Kabupaten Malang) menyampaikan banyak hal, diantaranya adalah:

Satu. Jika ingin memiliki anak yang Sholih dan Sholihah, harus dimulai dari memilih istri/suami yang baik agamanya, kemudian ketika dalam kandungan hendaknya didoakan, dibacakan Surat Maryam dan Surat Yusuf juga diriadohi dengan puasa,

Dua. Pentingnya berbakti kepada orang tua khususnya kepada ibu yang melahirkan kita, agar bisa menjadi sukses kelak di kemudian hari,

Tiga. Sekolah saja terus, jangan sampai putus sebisanya semampunya, karena dengan pendidikan insyaallah bisa dimulyakan dan bermanfaat untuk orang lain.

Empat. Kemandirian Ma’arif sebagai lembaga pendidikan yang sudah ada sejak berdirinya organisasi ini sampai sekarang.
Hadir juga di acara tersebut Bapak Karim, selaku Kepala Desa Kucur sekaligus juga Pengurus Yayasan dan juga Bapak Bupati Malang, Drs. H. Sanusi, MM.

Kepala MTS Wahid Hasyim sekaligus Kortan MWC Ma’arif Dau bapak Jamil menyampaikan kebangaan nya karena bisa mendatangkan Bupati dan Guru Besar dalam satu momen, juga tak kalah bahagianya wisuda kali ini kami tampilkan juara satu pramuka se Malang untuk memberi motivasi lulusan nya, juga ada penambahan siswa tahun ini cukup signifikan.


Sementara Bupati Malang Drs HM Sanusi menyampaikan “kualitas sekolah swasta sekarang sudah mulai diperhitungkan eksistensinya, siswa-siswi yang lulus harus tetap semangat belajar dan jangan sampai menyakiti hati orang tua, bagi orang tua terutama ibu harus sering riyadah untuk anak-anak nya insyaallah mereka akan sukses dengan riyadah sang ibu” Tuturnya


(Mz)

  • Penulis: Muhammad Masykur Izzy Baiquni

Rekomendasi Untuk Anda

  • Workshop PKB MI Wajak: Guru Ma’arif Kuasai Media dan Model Pembelajaran

    Workshop PKB MI Wajak: Guru Ma’arif Kuasai Media dan Model Pembelajaran

    • calendar_month Rabu, 18 Des 2024
    • account_circle humaslp2
    • visibility 535
    • 0Komentar

    Hadi Er. Rabu 28 Desember 2024. LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang Sumberputih, Wajak – Pelaksanaan hari ketiga Workshop Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) bagi Guru Sertifikasi Kecamatan Wajak pada Rabu (18/12/2024) di Hall MI Literasi Miftahul Huda, Sumbernongko, Sumberputih, Wajak, Kabupaten Malang. Kegiatan ini merupakan rangkaian dari program PKB dengan format IN-ON-IN, yang bertujuan untuk meningkatkan kompetensi […]

  • ALL IS NOTHING, BUT TEACHER

    ALL IS NOTHING, BUT TEACHER

    • calendar_month Sabtu, 29 Apr 2023
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 270
    • 0Komentar

    Oleh: Muhammad Masykur Izzy Baiquni “Orang-orang tidak peduli seberapa banyak Anda tahu, sampai mereka mengetahui seberapa besar Anda peduli”                 Sebuah penghargaan besar didinding ruang tamu Prof. Imam menyita perhatian saya, saya membaca tulisan tersebut dan berisi tentang pengahrgaan kehormatan yang diberikan kepada Prof. Dr. KH. Imam Soeprayogo atas kontribusi besar beliau terhadap Peradaban Islam […]

  • Workshop Kurikulum Merdeka

    Workshop Kurikulum Merdeka

    • calendar_month Kamis, 13 Jul 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 380
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni. Kamis 13 Juli 2023 LP Ma’arif NU Kabupaten Malang “Bicara kurikulum tidak hanya berbicara tentang dokumen. Dokumen kurikulum penting, namun yang lebih penting adalah tentang pendidikan manusia, tentang manusianya yakni peserta didiknya. Menjadikan manusia merdeka, memahami potensinya dan memahami tentang dirinya sendiri: Jelas Ketau LP Ma’arif kepada semua peserta yang menyimak […]

  • Sukses Berlebaran

    Sukses Berlebaran

    • calendar_month Selasa, 25 Apr 2023
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 274
    • 0Komentar

    Oleh: Muhammad Masykur Izzy Baiquni “Satu-satunya kandungan yang paling penting dalam formula sukses adalah tahu bagaimana bergaul dengan orang lain” Theodore Roosevelt Lebaran adalah momen yang sangat bagus untuk memperbaiki komunikasi yang selama ini beku, terputus, atau komunikasi yang tidak terjalin antar saudara, masyarakat bahkan komunitas. Tidak hanya itu, bila kita liat dan alami ketika […]

  • Ziarah Haji ke Prof. Maskuri

    Ziarah Haji ke Prof. Maskuri

    • calendar_month Senin, 7 Agt 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 332
    • 0Komentar

    Dr. Abd. Azis Tata Pangarsa, M.Pd Sabtu, 5 Agustus 2023, bakda Maghrib, saya mengirim pesan melalui WA ke Pak Amka (Dr. Abdul Malik Karim Amrullah, M.PdI) untuk mengajak beliau sowan sekaligus ziarah haji ke Prof. Dr. Maskuri, M.Si (Rektor UNISMA) yang kemarin baru sampai dari ibadah haji. Pak Amka, langsung merespon dengan cepat dan membalas […]

  • LP Ma’arif Kabupaten Malang “Daki Gunung” Bina Penguatan Tradisi Aswaja di Tapal Batas

    LP Ma’arif Kabupaten Malang “Daki Gunung” Bina Penguatan Tradisi Aswaja di Tapal Batas

    • calendar_month Jumat, 16 Des 2022
    • account_circle humaslp2
    • visibility 376
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni, Juma’at 16 Desember 2022 Selasa, 13 Desember 2022 pukul 10:00 wib terselenggaralah kegiatan Seminar Pendidikan yang di adakan oleh ketua dan pengurus LP Ma’arif NU Kabupaten Malang beserta wali murid SMP dan Pondok Pesantren Raudlatut Tholibin dan SMA As-Shodiq di salah satu yayasan pondok pesantren di Lereng Semeru yaitu Pondok Pesantren […]

expand_less