Breaking News
light_mode
Beranda » BERITA » Duet Bupati dengan Ketua LP Ma’arif PCNU Malang

Duet Bupati dengan Ketua LP Ma’arif PCNU Malang

  • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
  • calendar_month Senin, 24 Jun 2024
  • visibility 674

Dr. Abdul Aziz Tata Pangarsa,M.Pd. Senin 24 Juni 2024

Hari Minggu, 23 Juni 2024, saya mendampingi Ketua PC LP Ma’arif NU Kabupaten Malang untuk menghadiri undangan Wisuda Terpadu MI dan MTs Wahid Hasyim 2 Desa Kucur Kecamatan Dau Kabupaten Malang, dengan kepala MI, Bapak Husnul Yakin dan Kepala MTs-nya Bapak Jamil.

Dalam sambutan sekaligus mauidhoh hasanah-nya Prof. Amka (panggilan akrab dari Prof. Dr. H. Abdul Malik Karim Amrullah, M.PdI, Ketua PC LP Ma’arif NU Kabupaten Malang) menyampaikan banyak hal, diantaranya adalah:

Satu. Jika ingin memiliki anak yang Sholih dan Sholihah, harus dimulai dari memilih istri/suami yang baik agamanya, kemudian ketika dalam kandungan hendaknya didoakan, dibacakan Surat Maryam dan Surat Yusuf juga diriadohi dengan puasa,

Dua. Pentingnya berbakti kepada orang tua khususnya kepada ibu yang melahirkan kita, agar bisa menjadi sukses kelak di kemudian hari,

Tiga. Sekolah saja terus, jangan sampai putus sebisanya semampunya, karena dengan pendidikan insyaallah bisa dimulyakan dan bermanfaat untuk orang lain.

Empat. Kemandirian Ma’arif sebagai lembaga pendidikan yang sudah ada sejak berdirinya organisasi ini sampai sekarang.
Hadir juga di acara tersebut Bapak Karim, selaku Kepala Desa Kucur sekaligus juga Pengurus Yayasan dan juga Bapak Bupati Malang, Drs. H. Sanusi, MM.

Kepala MTS Wahid Hasyim sekaligus Kortan MWC Ma’arif Dau bapak Jamil menyampaikan kebangaan nya karena bisa mendatangkan Bupati dan Guru Besar dalam satu momen, juga tak kalah bahagianya wisuda kali ini kami tampilkan juara satu pramuka se Malang untuk memberi motivasi lulusan nya, juga ada penambahan siswa tahun ini cukup signifikan.


Sementara Bupati Malang Drs HM Sanusi menyampaikan “kualitas sekolah swasta sekarang sudah mulai diperhitungkan eksistensinya, siswa-siswi yang lulus harus tetap semangat belajar dan jangan sampai menyakiti hati orang tua, bagi orang tua terutama ibu harus sering riyadah untuk anak-anak nya insyaallah mereka akan sukses dengan riyadah sang ibu” Tuturnya


(Mz)

  • Penulis: Muhammad Masykur Izzy Baiquni

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mengabdi dengan Meneladani

    Mengabdi dengan Meneladani

    • calendar_month Senin, 19 Des 2022
    • account_circle humaslp2
    • visibility 432
    • 0Komentar

    Senin 19 Desember 2022 LP Ma’arif Kabupaten Malang Program Fakultas Tarbiyah dan LP Ma’arif Kabupaten Malang mengabdi sudah merambah pada tingkat mahasiswa, dengan kerja sama LP Ma’arif mengabdi di lembaga madrasah di bawah naungan LP Ma’arif Kabupaten Malang. Berlangsung mulai tanggal 14 Desember 2022 sampai dengan 23 Desember 2022, Mahasiswa Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam […]

  • Dream Adventure Goes To Bali SMP Assyaidiyah

    Dream Adventure Goes To Bali SMP Assyaidiyah

    • calendar_month Minggu, 4 Mei 2025
    • account_circle humaslp2
    • visibility 797
    • 0Komentar

    Ahad, 04 Mei 2025 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang Dream Adventure, para santri  menapakkan kaki di Pulau Dewata, pada hari Jum’at 25 april 2025. Ini bukan sekadar wisata tanpa makna, ini adalah ziarah ke tanah yang kaya akan spiritualitas, kesenian, dan keindahan alam yang menakjubkan. Althirdlent memulai perjalanan ini dengan rasa antusias dan kesiapan untuk […]

  • LP Ma’arif inisiasi Gerakan Berdampak dengan 9 Guru Besar di Pesantren Cinta al-Qur’an

    LP Ma’arif inisiasi Gerakan Berdampak dengan 9 Guru Besar di Pesantren Cinta al-Qur’an

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 409
    • 0Komentar

    LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang   Hari sabtu, 8 Nopember 2025 Pesantren Cinta al-Quran kedatangan tamu 9 Profesor bersama LP MA’ARIF Kab Malang sebagai inisiator nya. Kesembilan Profesor itu adalah Prof Dr Ahmad Barizi, Prof Dr Wahid murni, Prof Dr Amka, Prof Dr Bisri Mustofa, Prof Dr A Fadil S. J, Ass Profesor Abdul Ghafur, […]

  • Transformasi Yayasan Taman Pendidikan NU Jatikerto, Spirit KH Fauzi

    Transformasi Yayasan Taman Pendidikan NU Jatikerto, Spirit KH Fauzi

    • calendar_month Senin, 2 Jan 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 653
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni, Senin 02 desember 2023 Lembaga Pendidikan Ma’arif NU Kabupaten Malang Sosok KH. Fauzi yang hadir dan duduk tenang memang memberikan inspiratif. Tokoh pejuang pendidikan Nahdlatul Ulama sejak tahun 1955 ini mengahdiri langsung Pengukuhan Pengurus Yayasan Taman Pendidikan NU Jatikerto Kromengan Kabupaten Malang, Ahad (01/01/2023). Sejak pukul 09.00 wib Surau Abah fauzi […]

  • Lima Azimat Membangun Lembaga Pendidikan

    Lima Azimat Membangun Lembaga Pendidikan

    • calendar_month Selasa, 25 Apr 2023
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 576
    • 0Komentar

    Oleh: Prof Dr. HA. Muhtadi Ridwan (Ketua Senat UIN Maulana Malik Ibrahim Malang) Sebelum membahas tentang lima azimat, maka penting kita memperhatikan pertanyaan berikut ini, ”Mengapa ada sekolah yang dulunya merupakan sekolah/madrasah favorit namun akhir-akhir ini sekolah/madrasah tersebut mengalami penurunan peminat, mengalami keterpurukan, bahkan ada yang sampai gulung tikar?”, “Bagaimana cara mengelola sekolah/madrasah, agar dapat […]

  • Merenda Masa Depan, Meraih Impian dengan Do’a dan Usaha Nyata

    Merenda Masa Depan, Meraih Impian dengan Do’a dan Usaha Nyata

    • calendar_month Kamis, 20 Jun 2024
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 568
    • 0Komentar

    Izzy. Kamis 20 Juni 2024 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang. “Penekanan karakter dasar dan kearifan lokal terus dikembangkan. Acara ini dibuat untuk menghormati orang berilmu, menunjukkan karakter orang berilmu yang berwujud sikap siswa siswi menghormati acara mereka” Ucap Gus Sonhaji Ketua Yayasan Al Ihsan Turen saat dimintai kesan tentang wisuda Purnawiyata MI Al Ihsan ke-45 […]

expand_less