Breaking News
light_mode
Beranda » BERITA » Mewujudkan Generasi Milenial yang Berkarakter, Berbudaya, Beriman, dan Bertakwa

Mewujudkan Generasi Milenial yang Berkarakter, Berbudaya, Beriman, dan Bertakwa

  • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
  • calendar_month Kamis, 20 Jun 2024
  • visibility 638

Izzybq. Kamis 20 Juni 2024

LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang.

Mobil yang kami naiki menyusuri jalan yang berbelok ke arah perkampungan yang lumayan padat. Saat ini, Kamis 20 Juni 2024 jam menunjukkan pukul 10.15 wib saat mobil memasuki halaman rumah warga dan kami mermarkirnya disitu.

Jalan masuk RA Al Huda dan MI Raudlatul Athfal dipenuhi oleh wali murid serta warga yang memeriahkan pelepasan dan perpisahan Tahun ajaran 2023/2024. Ada yang membawa bunga, menggendong anak, asyik dengan kamera ke arah pentas dan aktifitas mereka lainnya.

Kami disambut oleh Ustad Fadholi dan Ustad Umar S.Pd.I. Ustad Umar bercerita kepada saya bahwa perkembangan Madasah-Madrasah di Ampelgading semakin bagus. semakin kompak dan tahun depan akan total mengikuti UAMNU yang diselenggarakan oleh LP Ma’arif NU Kabupaten Malang bersama lembaga-lembaga.

saya juga diperkenalkan dengan Ustad Fadholi yang pernah menjadi kepala madrasah dan mengabdi semenjak 1985. KH Abdul Malik yang juga perintis dan pejuang madrasah hingga Kepala Madr.Pd.I.

Saat ini RA Al Huda yang dipimpin oleh Ibu Nurul Hikmah melepas 40 0rang peserta didiknya, RA Al Huda saat ini memiliki 68 orang peserta didik. Sedangkan MI Raudlatul Athfal memiliki 141 orang peserta didik, dan tahun 2024/2025 telah menerima pendaftar sebanyak 50 orang. Harapan berikutnya adalah terus mengalami kenaikan jumlah.

Prof. Dr. H. Abdul Malik Amrullah, M.Pd.I. mengajak para guru dan wali murid untuk melihat kecerdasan anak dari berbagai potensi yang dimiliki. dan salah satu penghargaan atas potensi itu adalah pemberian penghargaan kepada peserta didik yang mendapatkan nilai terbaik UAMNU. Saya melihat banyak tangis haru dari wali murid saat penghargaan ini diberikan.

Saya meyakini dan melihat bahwa sesungguhnya RA dan MI di berbagai pelosok Kabupaten Malang memiliki potensi besar untuk lebih maju dan berkualitas baik dengan kemandirian. karena mereka memiliki guru-guru yang ikhlas berdedikasi dan loyalitas yang tinggi kepada RA dan Madrasahnya. dan tujuan besar seperti tagline yang terpampang jelas “Mewujudkan Generasi Milenial yang Berkarakter, Berbudaya, Beriman, dan Bertakwa” insya Allah terwujud.

  • Penulis: Muhammad Masykur Izzy Baiquni

Rekomendasi Untuk Anda

  • MAHASISWA FITK MELAKUKAN KOORDINASI DALAM RANGKA MARJAN DI MI ISLAMIYAH PAKIS

    MAHASISWA FITK MELAKUKAN KOORDINASI DALAM RANGKA MARJAN DI MI ISLAMIYAH PAKIS

    • calendar_month Sabtu, 23 Des 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 516
    • 0Komentar

    Zuhairoh Al Mahfudhoh. Selasa, 12 Desember 2023 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang Dalam rangka tugas akhir perkuliahan, FITK melakukan kolaborasi dengan LP Ma’arif NU kota Malang. Kolaborasi dilakukan dengan menyebar mahasiswa untuk mengajar di sekolah-sekolah. FITK dan Ma’arif mengajar ini dilakukan guna melatih mahasiswa untuk mengajar secara langsung sebelum melaksanakan Asistensi Mengajar yang akan dilakukan […]

  • Literacy Enrichment on Religious Moderation

    Literacy Enrichment on Religious Moderation

    • calendar_month Senin, 17 Jul 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 516
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni, Senin 17 Juli 2023 “Kalaulah kita dapat menyimpulkan secara singkat dan sederhana, agakanya kita dapat berkata bahwa wasathiyyah ditandai oleh ilmu/pengetahuan, kebajikan, dan keseimbangan.” Prof. Dr. Muhammad Quraish Shihab. “Boleh jadi agama menetapkan sesuatu disebabkan oleh kemaslahatan yang diharapkan darinya atau kemudaratan yang mesti ditangkal. Tetapi kendati demikian diperlukan perimbangan menyangkut […]

  • Ma’arif Green School, Sebuah Ide dan Harapan Abdul Malik Karim Amrullah

    Ma’arif Green School, Sebuah Ide dan Harapan Abdul Malik Karim Amrullah

    • calendar_month Kamis, 15 Des 2022
    • account_circle humaslp3
    • visibility 923
    • 0Komentar

    Nadhira Rifqi 2 months ago Opini Green School adalah konsep yang mengajak seluruh warga sekolah untuk membangun gaya hidup agar lebih peduli dan melestarikan lingkungan sekolah. Sekolah yang sejatinya berperan sebagai lembaga penanaman nilai-nilai kepada peserta didik untuk menjaga melestarikan kehidupan ini secara berkelanjutan. Oleh karena itu, sekolah harus memiliki komitmen yang kuat dan sistematis […]

  • Rapat Kerja dan Sosialisasi Satuan Komunitas (SAKO) Pramuka Ma’arif NU Karangploso

    Rapat Kerja dan Sosialisasi Satuan Komunitas (SAKO) Pramuka Ma’arif NU Karangploso

    • calendar_month Sabtu, 4 Feb 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 714
    • 0Komentar

    Sabtu 04 Februari 2023 LP Ma’arif Kabupaten Malang Satuan komunitas Pramuka Maarif NU Kabupaten Malang menghadiri Forum Pembina Pramuka yang berpangkalan di MI (Madrasah Ibtidaiyah) kecamatan karangploso yang dikemas dalam acara rapat kerja serta sosialisasi Satuan Komunitas (SAKO) Pramuka Maarif NU yang diadakan oleh KKM (Kelompok Kerja Madrasah) MI, acara ini di hadiri oleh Kepala madrasah/Pembina MI […]

  • <strong>Tugas Pertama dari Cinta adalah Mendengarkan, Mendengarkan Mencintai Pendidikan?</strong>

    Tugas Pertama dari Cinta adalah Mendengarkan, Mendengarkan Mencintai Pendidikan?

    • calendar_month Jumat, 6 Jan 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 638
    • 0Komentar

    Oleh: Muhammad Masykur Izzy Baiquni, Jumat 06 Januari 2023 “Tugas pertama dari Cinta adalah Mendengarkan” Paul Tillich Filsuf Jerman Sekian waktu perjalanan saya di perguruan tinggi, bersama tim LP Ma’arif dan lainnya, banyak hal yang saya temui dalam perjalanan khususnya di perguruan tinggi dan saat  menjelajah 33 Kecamatan di Kabupaten Malang. Namun kali ini hal […]

  • Manajemen Kantin Sehat dan Artificial Intelligence

    Manajemen Kantin Sehat dan Artificial Intelligence

    • calendar_month Sabtu, 8 Apr 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 648
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni. Jumat 7 April 2023 LP Ma’arif NU Kabupaten Malang. Safari Ramadhan 1444 Hijriyah atau 2023 Masehi LP Ma’arif NU Kabupaten Malang terus bergulir seperti bola salju yang semakin lama semakin besar merambah wilayah se Kabupaten Malang. Yayasan Izzul Islam Babadan Ngajum yang memiliki lembaga pendidikan mulai dari RA sampai dengan Madrasah […]

expand_less