Breaking News
light_mode
Beranda » BERITA » Kortan dan PC LP Ma’arif Susun Strategi UAMNU Lebih Baik

Kortan dan PC LP Ma’arif Susun Strategi UAMNU Lebih Baik

  • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
  • calendar_month Senin, 16 Jan 2023
  • visibility 810

Muhammad Masykur Izzy Baiquni, Senin 16 Januarai 2023

Rapat Kortan tema UAMNU

LP Ma’arif Kabupaten Malang.

Komitmen mengadakan UAMNU lebih baik dari tahun sebelumnya, membuat PC LP Ma’arif terus melakukan koordinasi dengan para kortan. Bertempat di ruang meeting Kantor LP Ma’arif yang sudah berbenah tersebut, para kortan berdiskusi mencari solusi UAMNU lebih baik dengan mengimplementasikan perbaikan berkelanjutan seperti manajemen TQM yang sudah disosialisasikan oleh Ketua LP Ma’arif Kabupaten.

Sabtu (14/01/2023) Rapat Koordinasi PC Maarif NU Kab Malang dengan Kortan Maarif kecamatan, disambut oleh Dr Amka, bahwa PC LP Maarif Kabupaten Malang memang sengaja mengundang koordinator kecamatan untuk mengkonsolidasikan persiapan UAMNU.

“Tahun ini UAMNU kita harus lebih baik, jika tahun lalu kita hanya punya data yang daftar UAMNU saja, maka tahun ini kita lengkapi dengan data status akreditasi sekolah, data jumlah guru, jumlah siswa, siswa yang lulus dan yang tidak lulus bahkan data kepuasan sekolah dan madrasah terhadap layanan LP Maarif Kabupaten Malang, karena prinsip TQM pelayanan prima harus menjadi prioritas utama yang akan berdampak pada kepuasan, karenanya di Jamanu sekolah dan madrasah harus mengisi tingkat kepuasan terhadap LP Ma’arif Kabupaten Malang, dan LP Ma’arif harus siap menghadapi komplain dari customer.” ucap Ketua LP Ma’arif Dr. Amka.

Hesti Damayanti, menyatakan bahwa UAMNU kali ini semuanya harus mengisi aplikasi Jamanu milik LP Maarif Kabupaten Malang, kita juga harus sepakat untuk bisa melayani sepenuhnya keinginan madrasah dan sekolah ketika kesulitan dalam sistem administrasi yang baru ini.

Semantara itu, Ahmad Syuhadak juga menegaskan akan siap membantu sekolah dan madrasah untuk memastikan semua kesulitan diuahakan bisa ditangani. Masih berbentuk kesiapan lainnya Wahid Khoirudin juga siap untuk Turba keliling untuk melakukan Monitoring dan Evaluasi UAMNU seperti tahun lalu. Yuli Rahmawati juga menyebutkan beberapa kendala teknis ketika pelaksanaan UAMNU di sekolah dan madrasah salah satunya adalah kesalahan memahami sistem administrasi Jamanu, karenanya harus ada pelatihan khusus untuk proktor di setiap sekolah dan madrasah yang ikut UAMNU terutama yang CBT.

Penulis: Dr. Amka

Penyunting: mzizzybq

  • Penulis: Muhammad Masykur Izzy Baiquni

Rekomendasi Untuk Anda

  • Life is Really Simple

    Life is Really Simple

    • calendar_month Selasa, 30 Jul 2024
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 413
    • 0Komentar

    Dr. H. Agus Mulyono, S.Pd.,M.Kes. LP Ma’arif NU Kabupaten Malang Penduduk didekat sebuah hutan.., hidup begitu sederhana tetapi semuanya tercukupi. Mau makan tinggal masuk ke dalam hutan untuk mencari umbi umbian yang memang sengaja ditanam. Mau sayur tinggal memetik pucuk pucuk beberapa jenis daun yang tersedia melimpah di dalam hutan. Mau makan ikan… tinggal memancing […]

  • Pengabdian Budaya Literasi Sekolah

    Pengabdian Budaya Literasi Sekolah

    • calendar_month Selasa, 9 Jan 2024
    • account_circle humaslp2
    • visibility 419
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni. Selasa, 09 Januari 2024 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang Selasa (9/1/2024) berlokasi di MI Istiqomah Tajinan Kabuapaten Malang. Berawal dari permintaan dari Ketua LP Ma’arif NU Kabupaten Malang, Prof. Dr. H. Abdul Malik Karim Amrullah,M.Pd.I. kepada Izzy yang bertugas sebagai pengembang budaya literasi di madrasah agar melakukan giat positif di lembaga […]

  • Tradisi Aswaja An Nahdliyah Mewarnai Wisuda RA-MI Roudlotul Ulum Pagak

    Tradisi Aswaja An Nahdliyah Mewarnai Wisuda RA-MI Roudlotul Ulum Pagak

    • calendar_month Rabu, 28 Jun 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 517
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni. Rabu, 28 Juni 2023. LP Ma’arif NU Kabupaten Malang. Susana tidak biasa terlihat di lingkungan RA dan MI Roudlotul Ulum Pagak Malang. Umbul-umbul mewarnai kemeriahan di hari itu, Sabtu (24/6/2023). Area halaman ditutup dengan tenda dan pentas yang menjadi pusat perhatian para tamu undangan dan siswa siswi yang hari itu di […]

  • Catur Bergengsi di Ma’arif Day 2025

    Catur Bergengsi di Ma’arif Day 2025

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle humaslp2
    • visibility 737
    • 0Komentar

      Ribut Iswanto. Senin, 08 September 2025 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang PC LP Ma’arif Nu Kabupaten Malang menyelenggarakan MAARIF DAY 2025, Salah satu cabang olahraga yang bergengsi adalah Catur. Tahun ini Cabor Catur digelar di Malang Timur yaitu Yayasan Pendidikan dan Pengajaran Al Ittihad, tepatnya di Aula MTs Al-Ittihad Belung Poncokusumo. (06/09/2025). Hadir dalam […]

  • MoU LP Ma’arif PCNU dan PC IPNU dan PC IPPNU Kabupaten Malang untuk Membentuk Komisariat dan Pengkaderan di Sekolah/Madrasah

    MoU LP Ma’arif PCNU dan PC IPNU dan PC IPPNU Kabupaten Malang untuk Membentuk Komisariat dan Pengkaderan di Sekolah/Madrasah

    • calendar_month Rabu, 22 Mei 2024
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 757
    • 0Komentar

    Jumat, 17 Mei 2024 LP Ma’arif NU Kabupaten Malang Bululawang, Kab.Malang – Langkah bersama dalam meningkatkan peran generasi muda dalam kegiatan keagamaan terus digalakkan. Lewat nota kesepahaman (MoU) yang ditandatangani antara Lembaga Pendidikan Ma’arif Nahdlatul Ulama (LP Ma’arif) PCNU Kabupaten Malang dan Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (PC IPNU) serta Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar […]

  • Memproduksi Pengetahuan yang Menyelamatkan

    Memproduksi Pengetahuan yang Menyelamatkan

    • calendar_month Senin, 30 Jan 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 526
    • 0Komentar

    By. Dr. Agus Mulyono, M.Kes, (Dosen UIN Maulana Malik Ibrahim Malang) Kadang tidak sadar… bahwa lembaga pendidikan telah memproduksi pengetahuan yang membuat banyak orang semakin konsumtif. Kadang tidak sadar… bahwa lembaga pendidikan telah memproduksi pengetahuan yang membuat rusaknya lingkungan. Kadang tidak sadar… bahwa lembaga pendidikan telah memproduksi pengetahuan yang membuat banyak orang semakin menampilkan kemewahan. […]

expand_less