Breaking News
light_mode
Beranda » BERITA » MI Al Istiqomah Tajinan Menapak Masa Depan Baru

MI Al Istiqomah Tajinan Menapak Masa Depan Baru

  • account_circle humaslp2
  • calendar_month Kamis, 3 Agt 2023
  • visibility 612

Muhammad Masykur Izzy Baiquni. Rabu, 02 Agustus 2023

LP Ma’arif NU Kabupaten Malang.

LP Ma’arif. Rabu (2/8/2023) Ketua LP Ma’arif NU Kabupaten Malang, Dr. H. Abdul Malik Karim Amrullah, M.Pd.I, bersama Tim Pendma Kemenag Kabupaten Malang yang dihadiri oleh Ibu Nur Farida dari Kementerian Agama Kabupaten Malang melantik Kepala Madrasah Ibtidaiyah Nahdlatul Ulama Al Istiqomah Tajinan yaitu Taufikur Rahman, M.Pd.

Hadir juga dari LP Ma’arif wakil sekjen, Wahid Khoiruddin dan Izzy. Perwakilan dari unsur pemerintahan tingkat desa, para sesepuh, tokoh agama, kyai sepuh sekaligus pengurus yayasan didampingi oleh para guru. Wakil sekjen LP Ma’arif Wahid Khoiruddin dengan sigap mengatur pelaksanaan pelatikan tersebut.

Foto: Ibu Nur Farida dari Kementerian Agama memberikan sambutan

Dr. Amka menghaturkan banyak terima kasih kepada Lukman Hakim, S.Pd.I., atas dedikasinya memimpin MI Al Istiqomah di periode sebelumnya. atas dedikasi beliau sebagai kepala madrasah dan perjuangan beliau mengembangkan madrasah. “Kami yakin MI Istiqomah akan terus berkembang dengan kerja sama yang solid antara para guru dan masyarakat, MI bisa mengembangkan program tahfidz bersama kepemimpinan kepala madrasah yang baru” ujar tokoh yang ahli dibidang manajemen ini.

Nur Farida dari Kementerian Agama Kabupaten Malang berharap “Kami ingin terus ada keunikan madrasah yang ditampilkan di wilayah Kabupaten Malang, bisa program tahfidz, bahasa, atau yang lainnya. Kami akan terus mendukung dan melakukan pembinaan bekerja sama dengan LP Ma’arif NU Kabupaten Malang” paparnya.

Ustad Muhammad mewakili yayasan menyampaikan keinginan yayasan nuntuk terus bekerja sama dengan masyarakat, serta melakukan berbagai perubahan positif kedepannya.

Foto: Sambutan dari Pengurus Yayasan

Lembaga yang berada di bawah Yayasan Al Ashriyyah Al Istiqomah meminta LP Ma’arif Kabupaten Malang terus memberikan pendampingan dan pengembangan seperti yang telah dilakukan selama ini, dimulai dari mendampingi Madrasah Ibtidaiyah NU Ai Istiqomah, berlanjut ke MTs. dan lembaga pendidikan lainnya.

“Kami sangat bersyukur kepada Allah, karena dengan Ridhlo Allah swt, tugas LP Ma’arif bisa dilaksanakan” ujar Dr. Amka di sela diskusi dengan beberapa guru.

  • Penulis: humaslp2

Rekomendasi Untuk Anda

  • Suksesi UAMNU, Geber Workshop Proktor di Tingkat SD/MI – MTs/SMP

    Suksesi UAMNU, Geber Workshop Proktor di Tingkat SD/MI – MTs/SMP

    • calendar_month Kamis, 15 Des 2022
    • account_circle humaslp3
    • visibility 351
    • 0Komentar

    humaslp 8 months ago UncategorizedMalang, LP Ma’arif Rabu (09/03/2022) merupakan salah satu event workshop yang sangat penting bagi MI/SD sampai dengan MTs./SMP. hal itu dikarenakan PC LP Ma’arif Kabupaten Malang bekerjasama dengan Pengurus Wilayah LP Ma’arif Jawa Timur mengadakan wokshop Proktor UAMNU demi suksesnya Ujian Madrasah Nahdlatul Ulama diu wilayah Kabupaten Malang. “Ini wujud keseriusan […]

  • LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang menjadi Tuan Rumah Kemah Kemanusiaan dan Perdamaian Internasional

    LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang menjadi Tuan Rumah Kemah Kemanusiaan dan Perdamaian Internasional

    • calendar_month Senin, 2 Jun 2025
    • account_circle humaslp2
    • visibility 1.777
    • 0Komentar

      Bq. Senin, 02 Juni 2025 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang Kemanusian dan Perdamaian sebagai dua konsep yang berkaitan & tidak terpisahkan dalam menciptakan dunia harmonis. Kemah sebagai ajang silaturrahmi, tukar gagasan kemanusian dan perdamaian dalam memahami adanya perbedaan untuk kebersamaan, mempererat persaudaraan antar budaya agama dan bangsa. LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang bersama Pemerintah […]

  • Kerjasama LP Ma’arif Kabupaten Malang dengan Tim UIN Mengabdi Qoryah Thayyibah Gelar Sosialisasi Tes Kemampuan Akademik

    Kerjasama LP Ma’arif Kabupaten Malang dengan Tim UIN Mengabdi Qoryah Thayyibah Gelar Sosialisasi Tes Kemampuan Akademik

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 531
    • 0Komentar

    Selasa, 09 September 2025 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang   Tim Program UIN Mengabdi Qoryah Thayyibah mengadakan kegiatan “Sosialisasi Pelaksanaan dan Teknis Tes Kemampuan Akademik (TKA)” bagi para guru Matematika tingkat SD/MI dan SMP/MTs. se-LP Ma’arif Kabupaten Malang. Acara ini berlangsung pada Selasa, 9 September 2025 bertempat di Kantor LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang. Foto: […]

  • <strong>Website dalam Pendidikan, untuk Apa?</strong>

    Website dalam Pendidikan, untuk Apa?

    • calendar_month Rabu, 1 Feb 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 915
    • 0Komentar

    Oleh: Muhammad Masykur Izzy Baiquni “Jika Anda menggunakan seluruh waktu Anda untuk mengerjakan tugas-tugas yang sangat produktif, Anda akhirnya akan ‘mengurangi’ semua kegiatan tidak produktif yang mungkin mengganggu Anda menyelesaikan tugas utama Anda” Brian Tracy Rabu 11 Januari 2023 tepat pukul 11:00 wib, kami diundang ke kantor Muslimat Kabupaten Malang. IGTKM hadir memenuhi aula pertemuan. […]

  • Duet Bupati dengan Ketua LP Ma’arif PCNU Malang

    Duet Bupati dengan Ketua LP Ma’arif PCNU Malang

    • calendar_month Senin, 24 Jun 2024
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 590
    • 0Komentar

    Dr. Abdul Aziz Tata Pangarsa,M.Pd. Senin 24 Juni 2024 Hari Minggu, 23 Juni 2024, saya mendampingi Ketua PC LP Ma’arif NU Kabupaten Malang untuk menghadiri undangan Wisuda Terpadu MI dan MTs Wahid Hasyim 2 Desa Kucur Kecamatan Dau Kabupaten Malang, dengan kepala MI, Bapak Husnul Yakin dan Kepala MTs-nya Bapak Jamil. Dalam sambutan sekaligus mauidhoh […]

  • MENGUASAI PIKIRAN KUAT DAN POSITIF

    MENGUASAI PIKIRAN KUAT DAN POSITIF

    • calendar_month Jumat, 28 Apr 2023
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 511
    • 0Komentar

    Oleh: Muhammad Masykur Izzy Baiquni “Suci memiliki tiga unsur, yaitu: baik, benar, dan indah” Prof. Dr. Habib Muhammad Quraish Shihab. Taqabbala Allahu minna wa minkum, “Semoga Allah menerima harapan kita, ibadah kita, dan juga menerima ibadah Anda.” Satu hal yang bisa kita garisbawahi adalah harapan kita menjadi manusia lebih baik. Bila kita berbicara dalam konteks […]

expand_less