Breaking News
light_mode
Beranda » BERITA » Program Kunjungan Profesor Jerman di SMAI Wagir

Program Kunjungan Profesor Jerman di SMAI Wagir

  • account_circle humaslp3
  • calendar_month Kamis, 15 Des 2022
  • visibility 424

LP Ma’arif Kabupaten Malang


(10/10/2022), SMA Islam Kecamatan Wagir melakukan terobosan besar dengan program kunjungan professor dan dosen ke lembaga yang dipimpin oleh Bapak Sugondo tersebut. Dalam acara tersebut, SMAI Islam Wagir didampingi oleh tim LP Ma’arif kabupaten Malang.

Kali ini yang hadir adalah Prof. Gavin B Sullivan asal Selandia Baru yang kemudian merambah kedalaman akademis mulai dari Australia, Inggris hingga saat ini berada di International Psychoanalytic University Berlin Berlin dan Conventry University United Kingdom . Seorang tokoh akademisi yang banyak memusatkan perhatiannya kepada sosiopsikologi di masyarakat.

            “Tujuan kehadiran professor dari berlin ini yaitu kami ingin mengenalkan SMAI Wagir ke kancah internasional, dan kami juga ingin mengenalkan kebudayaan berupa wayang krucil ke tingkat dunia” ujar Bapak Sugondo kepada Izzy, senin (10/10/2022) di kantor SMAI Wagir.

Acara ini dikemas dengan pemberian motivasi kepada segenap guru tentang perkembangan pendidikan di luar negeri, dilanjutkan dengan seminar motivasi kepada semua siswa SMAI Wagir di aula sekolah. “Dulu, siswa kami harus memilih dua pilihan, pilihan pertama harus membantu orang tua bekerja, atau ikut pilihan kedua mereka harus sekolah. Supaya mendapatkan keduanya, maka kami tawarkan masuk sekolah lebih siang, dan alhamdulillah mereka semangat membantu orang tua dan bisa belajar bersama kami” ujaran tokoh budayawan inu memberikan keterangan.

LP Ma’arif juga menghadirkan para pengurus mulai dari ketua PC LP Ma’arif Dr. H. Abdul Malik Karim Amrullah, M.Pd.I bersama wakil ketua Yusuf Ratu Agung, M.Psi., sekjen M. Nur Hasyim,M.Pd., Wahid Khoiruddin,S.Pd., Yusuf Fakhruddin, M.Pd., Muhammad Najib,S.Pd., dan Muhammad Masykur Izzy Baiquni, ikut mensupport kegiatan tersebut. “SMAI Wagir ini memiliki potensi yang bagus, bahkan disinilah ditemukan dan dikembangkan Wayang Krucil, satu satunya di dunia” support ketua Ma’arif Dr. Hamka kepada semua guru.

Sambil memberikan motivasi, Prof Gafin B Sullivan memberikan tips tips untuk menjadi siswa sukses seperti dirinya. Tepuk riuh siswa melihat sosok professor dengan kesederhanaan dan keilmuan, didampingi oleh Ketua LP ma’arif yang mendampingi acara sambil sesekali menjelaskan maksud yang disampaikan oleh peneliti asal New Zealand ini.

Pertemuan ini ditutup dengan motivasi kedua dari Dr. KH. Imam Muslim dari UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Sembari siswa menyimak motivasi agama yang disampaiakan. Pak Sugondho menjelaskan tentang nilai nilai pengembangan penndidikan di SMAI Wagir sampai kepada nilai-nilai Wayang Krucil yang juga telah berhasil dikembangkan oleh para siswa.

  • Penulis: humaslp3

Rekomendasi Untuk Anda

  • FAKTA DAN PENYAJIAN FAKTA DALAM BINGKAI KOSA KATA

    FAKTA DAN PENYAJIAN FAKTA DALAM BINGKAI KOSA KATA

    • calendar_month Rabu, 21 Feb 2024
    • account_circle humaslp3
    • visibility 403
    • 0Komentar

    humaslp 36 mins ago Opinimzizzybq. Senin 10 Oktober 2022 eberapa waktu ini kita seakan digemparkan dengan beberapa berita yang beredar di media massa. Media massa adalah sarana informasi untuk menginformasikan beragam peristiwa, pengetahuan, kebijakan, harapan, dan opini kepada masyarakat. Media massa merupakan media yang diperuntukkan untuk massa. Dalam ilmu jurnalistik, media massa yang menyiarkan berita […]

  • Melestarikan Budaya Lokal Sejak Dini: Acara Melukis Topeng Malangan di SD Islam KM Tamhid   

    Melestarikan Budaya Lokal Sejak Dini: Acara Melukis Topeng Malangan di SD Islam KM Tamhid  

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 103
    • 0Komentar

    Hasyisyatun Nurun Nisa’. Ahad, 16 November 2025  LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang MALANG, 15 November 2025 – Dalam sebuah upaya nyata melestarikan warisan budaya lokal sekaligus menanamkan kecintaan pada kesenian tradisional sejak usia dini, SD Islam KM Tamhid menyelenggarakan acara “Melukis Topeng Malangan” yang meriah bagi siswa-siswi KB-TK Muslimat NU 9 Ahmad Yani. Kegiatan yang […]

  • Workshop Jurnal Ma’arif di MTSN 2 Mojokerto

    Workshop Jurnal Ma’arif di MTSN 2 Mojokerto

    • calendar_month Kamis, 12 Des 2024
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 508
    • 0Komentar

    Dr. Nuril Mufida. Kamis, 12 Desember 2024 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang MTsN 2 Mojokerto mengadakan workshop literasi guru menulis artikel jurnal Ma’arif. Madrasah ini memang aktif melakukan pembinaan SDM guru dan tenaga kependidikan, terbukti dengan adanya workshop yang kesembilan ini yang mengambil tema literasi. Kegiatan ini dibuka dengan pembinaan ASN guru dan tenaga kependidikan […]

  • LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang menjadi Tuan Rumah Kemah Kemanusiaan dan Perdamaian Internasional

    LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang menjadi Tuan Rumah Kemah Kemanusiaan dan Perdamaian Internasional

    • calendar_month Senin, 2 Jun 2025
    • account_circle humaslp2
    • visibility 1.531
    • 0Komentar

      Bq. Senin, 02 Juni 2025 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang Kemanusian dan Perdamaian sebagai dua konsep yang berkaitan & tidak terpisahkan dalam menciptakan dunia harmonis. Kemah sebagai ajang silaturrahmi, tukar gagasan kemanusian dan perdamaian dalam memahami adanya perbedaan untuk kebersamaan, mempererat persaudaraan antar budaya agama dan bangsa. LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang bersama Pemerintah […]

  • Giat Literasi dan Studi Kunjung Perpustakaan UIN Maliki Malang oleh Siswa MA PIQ Singosari Gunq Perkuat Budaya Baca

    Giat Literasi dan Studi Kunjung Perpustakaan UIN Maliki Malang oleh Siswa MA PIQ Singosari Gunq Perkuat Budaya Baca

    • calendar_month Selasa, 6 Mei 2025
    • account_circle humaslp2
    • visibility 847
    • 0Komentar

    Senin, o5 Mei 2025 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang Malang – Sebanyak 24 siswa Madrasah Aliyah Pendidikan Ilmu Al Quran (MA PIQ) Singosari Malang didampingi oleh lima guru pendamping antusias mengikuti giat literasi dan studi kunjung ke Perpustakaan Pusat Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim (UIN Maliki) Malang pada hari ini, Senin (5/5/2025). Kegiatan ini […]

  • Gagal ke Belakang

    Gagal ke Belakang

    • calendar_month Selasa, 19 Des 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 317
    • 0Komentar

    Oleh: Muhammad Masykur Izzy Baiquni “Satu-satunya batas untuk mewujudkan hari esok kita adalah keraguan kita hari ini” Presiden Franklin Delano Roosevelt. Beberapa waktu terakhir ini, saya sering diminta untuk menjadi juri dalam giat apresiasi sastra ataupun dalam beberapa giat yang dilakukan oleh sekolah, entah itu setelah usai ujian ataupun giat dalam menyambut atau mempersiapkan kedatangan […]

expand_less