Breaking News
light_mode
Beranda » BERITA » LP Ma’arif “Sokong” Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan KKMI Malang

LP Ma’arif “Sokong” Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan KKMI Malang

  • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
  • calendar_month Kamis, 4 Jul 2024
  • visibility 477

Bq. Jumat 5 Juli 2024

LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang.

Loyalitas LP Ma’arif PCNU kabupaten Malang untuk selalu meningkatkan kualitas kelilmuan dan kesejahteraan para guru sangat massif.

Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan Guru Sertifikasi MI Kabupaten Malang: Efektif, Sinergi, Inovatif, Prestasi. Di Hotel Grand MIAMI Kepanjen inilah KKMI di bawah kepemimpinan Drs. Moh. Said sukses menggelar acara semenjak Kamis 27 Juni 2024 hingga Sabtu 6 Juli 2024 dengan peserta mencapai 1800-an orang.

Giat besar yang diadakan oleh Kelompok kerja Madrasah Ibtidaiyah Kabupaten Malang dengan tim panitia yang solid dibawah kepanitiaan yang dipimpin oleh Abd. Rozzaq Qodir, M.Pd., telah berhasil memberikan jalan bagi para guru untuk mengembangkan keprofesian secara berkelanjutan.

LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang sangat merespon positif acara ini. jajaran pengurus ma’arif juga turun langsung memberikan sumbangsih kepada peserta, Sekjen LP Ma’arif Muhammad Nur Hasyim, M.Pd., dan Izzy. Ketua LP Ma’arif Prof. Dr. H. Abdul Malik Karim Amrullah, M.Pd.I., menggembleng para guru dengan materi Madrasah Bertalenta dengan TQM, Salah satu tokoh perempuan saat ini Prof. Dr. Hj. Muslihati, M.Pd., hingga tokoh fenomenal yang sudah berhasil berbagai lembaga pendidikan menjadi besar dan unggul yaitu Prof. Dr. KH. Imam Suprayogo ikut menebar ilmu yang sangat bermanfaat.

Tidak lupa juga hadir dari Kementerian Agama Kabupaten Malang yang mendampingi guru dengan materi IKM, penyusunan bahan ajar hingga simpatika.

Dalam rangka melaksanakan Program Kerja KKMI se-Kabupaten Malang dalam giat Pengembangan Keprofesian BerkelanjutanTotal peserta yang mencapai hampir 1800 dibuat sesi selama sepekan secara bertahap. diadakan sebanyak enam gelombang dengan peserta setiap gelombang sekitar 300 guru menjadi momen sangat penting.

Harapannya, para guru semakin efektif, sinergi, inovatif, dan berprestasi. seperti yang selalu digembar-gemborkan oleh LP Ma’arif Kabupaten Malang se antero Malang yaitu sinergi, manfaati, dan mbarokahi

  • Penulis: Muhammad Masykur Izzy Baiquni

Rekomendasi Untuk Anda

  • <strong>Tugas Pertama dari Cinta adalah Mendengarkan, Mendengarkan Mencintai Pendidikan?</strong>

    Tugas Pertama dari Cinta adalah Mendengarkan, Mendengarkan Mencintai Pendidikan?

    • calendar_month Jumat, 6 Jan 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 583
    • 0Komentar

    Oleh: Muhammad Masykur Izzy Baiquni, Jumat 06 Januari 2023 “Tugas pertama dari Cinta adalah Mendengarkan” Paul Tillich Filsuf Jerman Sekian waktu perjalanan saya di perguruan tinggi, bersama tim LP Ma’arif dan lainnya, banyak hal yang saya temui dalam perjalanan khususnya di perguruan tinggi dan saat  menjelajah 33 Kecamatan di Kabupaten Malang. Namun kali ini hal […]

  • Transformasi Yayasan Taman Pendidikan NU Jatikerto, Spirit KH Fauzi

    Transformasi Yayasan Taman Pendidikan NU Jatikerto, Spirit KH Fauzi

    • calendar_month Senin, 2 Jan 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 603
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni, Senin 02 desember 2023 Lembaga Pendidikan Ma’arif NU Kabupaten Malang Sosok KH. Fauzi yang hadir dan duduk tenang memang memberikan inspiratif. Tokoh pejuang pendidikan Nahdlatul Ulama sejak tahun 1955 ini mengahdiri langsung Pengukuhan Pengurus Yayasan Taman Pendidikan NU Jatikerto Kromengan Kabupaten Malang, Ahad (01/01/2023). Sejak pukul 09.00 wib Surau Abah fauzi […]

  • Semangat Inovasi Edukatif: Mahasiswa UIN Malang Menggelar Pembelajaran Interaktif di MTs. Wahid Hasyim 02 Dau

    Semangat Inovasi Edukatif: Mahasiswa UIN Malang Menggelar Pembelajaran Interaktif di MTs. Wahid Hasyim 02 Dau

    • calendar_month Sabtu, 23 Des 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 552
    • 0Komentar

    Malang, 12 Desember 2023 LP Ma’arif NU Kabupaten Malang. Malang, 12 Desember 2023 – Suasana ceria dan penuh semangat menyelimuti ruang kelas MTs. Wahid Hasyim 02 Dau ketika sekelompok mahasiswa semester 5 dari Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang berkunjung untuk menjalankan program inovatif mereka. Antusiasme siswa pun tak terbendung ketika mahasiswa ini […]

  • Sekolah Moderasi

    Sekolah Moderasi

    • calendar_month Kamis, 15 Des 2022
    • account_circle humaslp2
    • visibility 531
    • 0Komentar

    Oleh: Muhammad Masykur Izzy Baiquni Membangun sekolah rasa “moderasi” sepertinya sudah menjadi “makanan” yang harus disajikan oleh LP Ma’arif kabupaten Malang. Salah satu SMA yang unik ditemui adalah SMA Islam Diponegoro Wagir. Penulis bertemu dengan guru guru dari agama Hindu dan mengajar di sana. Maka bayangan penulis bahwa ini adalah hal yang patut dicontoh untuk […]

  • Pendidikan adalah Kehidupan Itu Sendiri

    Pendidikan adalah Kehidupan Itu Sendiri

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 243
    • 0Komentar

    “Pendidikan Melahirkan Orang yang Berilmu. tetapi Agama Melahirkan Orang yang Berakhlak” Ibnu Khaldun. Bq. Ahad, 16 November 2025 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang Hawa terasa dingin meresap ke pori-pori kulit saat dibawa angin berhembus malam ini. Setelah hampir seharian penuh disirami oleh rintik bening air hujan yang kadang terasa enggan berhenti. Terlihat waktu 20.51 wib […]

  • Ma’arif Malang Dukung Program INKLUSI Lakpedam: Integrated Review and Evaluation (INOVATION)

    Ma’arif Malang Dukung Program INKLUSI Lakpedam: Integrated Review and Evaluation (INOVATION)

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle humaslp2
    • visibility 553
    • 0Komentar

      Mz. Kamis, 24 Juli 2025 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang Sinergi, Manfaati, dan Mbarokahi yang telah menjiwai dalam seluruh giat LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang juga berbentuk sinergi dengan Lakpesdam PCNU Kabupaten Malang dalam program Kemitraan Australia–Indonesia Menuju Masyarakat Inklusif, disingkat INKLUSI. INKLUSI  merupakan program kemitraan Pemerintah Indonesia dan Pemerintah Australia yang berlangsung selama […]

expand_less