Breaking News
light_mode
Beranda » BERITA » Ziarah Haji ke Prof. Maskuri

Ziarah Haji ke Prof. Maskuri

  • account_circle humaslp2
  • calendar_month Senin, 7 Agt 2023
  • visibility 377

Dr. Abd. Azis Tata Pangarsa, M.Pd

Sabtu, 5 Agustus 2023, bakda Maghrib, saya mengirim pesan melalui WA ke Pak Amka (Dr. Abdul Malik Karim Amrullah, M.PdI) untuk mengajak beliau sowan sekaligus ziarah haji ke Prof. Dr. Maskuri, M.Si (Rektor UNISMA) yang kemarin baru sampai dari ibadah haji.

Pak Amka, langsung merespon dengan cepat dan membalas pesan WA saya, untuk bakda Isya’ langsung berangkat. Setelah sholat Isya’, saya pun langsung menuju rumah Pak Amka, yang hanya butuh tidak ada satu menit perjalanan naik sepeda motor. Sampai rumah beliau, ternyata Pak Amka sudah bersiap, kami pun berangkat bersama naik mobil Pak Amka.

Sepanjang perjalanan menuju rumah Prof. Maskuri, seperti yang biasa kami lakukan kalau ada acara bersama, kami manfaatkan waktu perjalanan dengan berdiskusi berbagai masalah, kegiatan dan progran-program yang akan dilakukan.

Sesampai di rumah Prof. Maskuri, ternyata kami kebarengan anggota DPRD Kota Malang dari PAN, Pak Pujiono, yang juga berniat ziarah haji.

Kurang lebih satu jam kami mendapatkan wejangan dari Prof. Maskuri terkait berbagai hal. Saya sangat bersyukur, bisa mendapatkan kesempatan ini.

Dari diskusi dengan Pak Amka dan wejangan Prof. Maskuri, saya menyimpulkan bahwasanya menjadi Pemimpin itu tidak mudah, akan selalu ada permasalahan dan kesulitan yang harus diselesaikan. Namun demikian, seorang Pemimpin tidak boleh berputus asa, karena akan selalu ada jalan dan solusi dari setiap permasalahan dan kesulitan.

Ada satu hal lagi yang saya ingat dari wejangan Prof. Maskuri, “Pemimpin yang berhasil bisa dilihat dari apa yang telah dilakukannya selama dia menjabat sebagai Pemimpin, warisan dan monumen apa yang ditinggalkannya.” [AATP]

  • Penulis: humaslp2

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dari LPM ke LPM

    Dari LPM ke LPM

    • calendar_month Senin, 3 Jul 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 450
    • 0Komentar

    Dr. Abd. Azis Tata Pangarsa, M.Pd. Senin, 03 Juli 2023 Pada hari Ahad, 2 Juni 2023 bakda Dhuhur saya bersama Pak Amka, begitu saya biasa memanggil mantan Ketua Lembaga Penjaminan Mutu atau yang biasa disingkat LPM Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang ini, berangkat takziah ke kediaman Almarhum Bapak Saiful Efendi (Pembina Yayasan Nurul […]

  • PEMBINA LP MA’ARIF AJARKAN RAHASIA SUKSES

    PEMBINA LP MA’ARIF AJARKAN RAHASIA SUKSES

    • calendar_month Kamis, 15 Des 2022
    • account_circle humaslp3
    • visibility 358
    • 0Komentar

    humaslp 6 months ago UncategorizedMalang, LP Ma’arif Kab. Malang Pembina LP Ma’arif Kabupaten Malang , tokoh pendidikan kenamaan yang juga masuk dalam tokoh ilmuan internasional Prof. Dr. KH. Imam Suprayogo menghadiri undangan dari IGRA, TKM, dan KK MI Kecamatan Wajak bertajuk Halal bi Halal Keluarga Besar RA, TKM, dan MI se Kecamatan Wajak Bersama Prof. […]

  • Geliat Ma’arif di Sumberpucung

    Geliat Ma’arif di Sumberpucung

    • calendar_month Kamis, 15 Des 2022
    • account_circle humaslp3
    • visibility 434
    • 0Komentar

    humaslp5 months ago Berita, PendidikanMuhammad Masykur Izzy Baiquni, 11 Juni 2022 Malang, LP Ma’arif Kabupaten Malang. Belum sepekah setlah pengukuhan semua pengurus LP Ma’arif Kabupaten Malang. LP Ma’arif sudah mendapatkan tugas kembali untuk turba ke Kecamatan Sumberpucung dalam rangka penguatan dan mengembangkan program pendidikan Ma’arif diberbagai daerah. bertepatan dengan kegiatan rutin Lailatul Ijtima’ yang dilaksanakan […]

  • KOLABORASI LP MA’ARIF DENGAN KEMENAG KABUPATEN MALANG

    KOLABORASI LP MA’ARIF DENGAN KEMENAG KABUPATEN MALANG

    • calendar_month Kamis, 15 Des 2022
    • account_circle humaslp3
    • visibility 347
    • 0Komentar

    humaslp 6 months ago UncategorizedMalang, LP Maarif Kab. Malang LP Ma’arif Kabupaten Malang tidak henti-hentinya menunjukkan keseriusan untuk membangun persatuan dan kesatuan. Hal ini dibuktikan kembali dengan silaturrahim dengan kepala Kementerian Agama Kabupaten Malang Dr. H.Mustain,M.Ag., pada hari Selasa (17/05/22) di kediaman pribadi beliau. Silaturrahim beberapa tokoh LP Ma’arif yang dihadiri oleh sang ketua Dr.H. […]

  • BHPNU Menggelegar di Malang

    BHPNU Menggelegar di Malang

    • calendar_month Rabu, 16 Apr 2025
    • account_circle humaslp2
    • visibility 1.071
    • 0Komentar

    Selasa, 15 April 2025 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang Selasa (15/4/2025). Halal bi halal Pengurus  LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang bersama para Koordinator Kecamatan (Kortan) berfedah besar. Agenda penguatan dan pemberian Piagam Badan Hukum Perkumpulan Nahdlatul Ulama (BHPNU) kepada semua lembaga di wilayah Kabupaten Malang terlaksana. Foto: Para Kortan dalam proses penyerahan Sertifikat BHPNU di […]

  • Anak Usia Dini, Mau Diapakan?

    Anak Usia Dini, Mau Diapakan?

    • calendar_month Senin, 29 Mei 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 278
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni. “Pendidikan adalah senjata paling ampuh untuk mengubah dunia” Nelson Mandela “……Kokoro ga yasashiku ookliiku nare… . . .Minna genki ippai ookliku nare . . .” (. . .Kami tumbuh besar dengan hati yang baik . . .) (. . .Kami tumbuh besar dengan badan yang sehat. . .) Potongan lagu mars […]

expand_less