Breaking News
light_mode
Beranda » BERITA » LP MA’ARIF PERKUAT KAJIAN ASWAJA AN NAHDLIYAH

LP MA’ARIF PERKUAT KAJIAN ASWAJA AN NAHDLIYAH

  • account_circle humaslp3
  • calendar_month Kamis, 15 Des 2022
  • visibility 639

humaslp 4 months ago Uncategorized

Kunjungan Pengurus LP Ma’arif Kab. Malang di Pondok Pesantren Diskusi Pengurus LP Ma’arif dengan Gus Ali
Malang, LP Ma’arif Kab. Malang.

Membangun komunikasi dengan berbagai kyai dan tokoh sepertinya tak henti dilakukan oleh pengurus LP Ma’arif Kabupaten Malang dibawah pimpinan Dr. H. Abdul Malik Karim Amrullah,M.Pd., kunjungan demi kunjungan menjadi bagian dari aktivitas program setiap harinya.

Kamis, 26 Mei 2022 giliran Pondok Pesantren Tahfidzul Qur’an Nurul Huda Tlogosari Kecamatan Tirtoyudo Kabupaten Malang menjadi lumbung ilmu yang dikunjungi oleh pengurus LP Ma’arif Kabupaten Malang. Kehadiran Pak Hamka (sapaan akrab ketua Ma’arif), sekjen Ma’arif Nur Hasyim,M.Pd. tim literasi Chikyta Fariha, dan Muhammad Masykur Izzy Baiquni disambut dengan sangat hangat oleh pengasuh pesantren Gus Ali Musthofa.

Obrolan dengan renyah namun bermakna mendalam mengenai peran LP Ma’arif yang sangat penting untuk menjaga ahlussunnah wal jama’ah an nahdliyah mulai dari level keluarga sampai pada pendidikan lanjut. Gus Ali sangat menekankan makna pendidikan perjuangan, nasionalisme, dan penguatan kaderisasi Nahdlatul Ulama lewat pendidikan Madrasah.

Gus Ali juga bercerita tentang perlunya pendekatan kembali kepada para kyai-kyai yang memiliki kebijakan ilmu dan kedalaman spiritual. “Kita harus menciptakan pelajar yang bisa membuat sepatu dengan berbagai ukuran seperti perumpamaan yang dijelaskan KH Ghofur Maimun kemaren lalu di Kepanjen” dawuh beliau kepada pengurus. Beliau juga sangat mendukung program yang dilakukan oleh LP Ma’arif Kabupaten Malang. “saya sangat menaruh harapan besar di LP Ma’arif” ujar beliau.

sebelum menutup obrolan ini dengan doa, beliau juga menceritakan beberapa hal yang menjadi pemikiran besar dari KH Marzuki Mustamar PWNU Jawa Timur.

Penulis:mzizzybq

  • Penulis: humaslp3

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gladian Pimpinan Regu (DIANPINRU) Pramuka Penggalang Ma’arif Kabupaten Malang

    Gladian Pimpinan Regu (DIANPINRU) Pramuka Penggalang Ma’arif Kabupaten Malang

    • calendar_month Senin, 26 Feb 2024
    • account_circle humaslp2
    • visibility 660
    • 0Komentar

    Ribut Iswanto. Senin, 26 Februari 2024 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang Satuan Komunitas Pramuka Maarif NU  Menggelar Gladian Pimpinan Regu (DIANPINRU) Pramuka Penggalang SMP/MTs NU di Lingkungan Pendidikan Maarif NU se-Kabupaten Malang serta napak tilas pahlawan nasional (KH Masykur). Acara ini dibuka oleh Ketua PC LP Maarif PCNU Kabupaten Malang Prof. Dr H. Abdul Malik […]

  • Workshop Jurnal Ma’arif di MTSN 2 Mojokerto

    Workshop Jurnal Ma’arif di MTSN 2 Mojokerto

    • calendar_month Kamis, 12 Des 2024
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 631
    • 0Komentar

    Dr. Nuril Mufida. Kamis, 12 Desember 2024 LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang MTsN 2 Mojokerto mengadakan workshop literasi guru menulis artikel jurnal Ma’arif. Madrasah ini memang aktif melakukan pembinaan SDM guru dan tenaga kependidikan, terbukti dengan adanya workshop yang kesembilan ini yang mengambil tema literasi. Kegiatan ini dibuka dengan pembinaan ASN guru dan tenaga kependidikan […]

  • Staff Model Boys

    Staff Model Boys

    • calendar_month Selasa, 14 Mar 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 487
    • 0Komentar

    Prof. Dr. K.H. Imam Suprayogo. Selasa 14 Maret 2023 Mendengar istilah korupsi, saya selalu teringat ketika saya memberi kuliah yg mahasiswanya di antaranya sudah menjadi pejabat. Termasuk pejabat di departemen pajak. Pejabat pajak yang kuliah lagi ini pernah bercerita tentang kerjanya yang dianggap sukses, sehingga agar prestasi itu merata, ia sering dipindah dari satu kota […]

  • Guess Movement Spinner Peningkatan Minat Belajar

    Guess Movement Spinner Peningkatan Minat Belajar

    • calendar_month Rabu, 5 Jul 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 1.603
    • 0Komentar

    I’anatut Tazkiyah, Iqbal Wahyudi, dan Rabiatul Adawiyah Harahap. Rabu 05 Juli 2023 LP Ma’arif NU Kabupaten Malang 03 Juli 2023, LP Ma’arif NU Kab. Malang melaksanakan workshop/pelatihan kembali dengan tema “Pengembangan Infrastruktur Digitalisasi di Lembaga Pendidikan” dengan lebih spesifik pada judul “Guess Movement Spinner Sebagai Media Pembelajaran Dalam Upaya Peningkatan Minat Belajar”. Kegiatan dilaksanakan di MA Al-Aziz […]

  • Perubahan Kehidupan

    Perubahan Kehidupan

    • calendar_month Senin, 21 Agt 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 385
    • 0Komentar

    Oleh: Muhammad Masykur Izzy  Baiquni Suatu waktu, saya ditanya oleh seorang guru, ia bertanya “Mengapa kita sering tertinggal mengikuti perubahan daripada lembaga yang lainnya?” Warren Buffet tokoh yang pernah masuk dalam peringkat kedua orang terkaya di dunia menggunakan waktunya 80% dalam setiap hari  untuk membaca dan mencari tahu informasi yang dapat memengaruhi keputusan investasi yang […]

  • Satuan Komunitas Pramuka Ma’arif Kabupaten Malang Makin Eksis

    Satuan Komunitas Pramuka Ma’arif Kabupaten Malang Makin Eksis

    • calendar_month Jumat, 20 Jan 2023
    • account_circle Muhammad Masykur Izzy Baiquni
    • visibility 554
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni, Jumat 20 Januari 2023 LP Ma’arif Kabupaten Malang. Satuan komunitas Pramuka Maarif NU Kabupaten Malang menggelar rapat kerja (raker) tahunan sebagai bentuk komitmen menjalankan roda keorganisasian yang diamanahkan dalam periode ini. Tahun ini, Raker dibuka langsung oleh Ketua Majelis Pembimbing Sako Pramuka Maarif NU Kabupaten Malang Dr. H. Abdul Malik Karim Amrullah, […]

expand_less