Breaking News
light_mode
Beranda » BERITA » Keluarga Besar Yayasan Al Ihsan Meriah Sambut LP Ma’arif

Keluarga Besar Yayasan Al Ihsan Meriah Sambut LP Ma’arif

  • account_circle humaslp2
  • calendar_month Jumat, 23 Des 2022
  • visibility 627

Muhammad Masykur Izzy Baiquni, Jumat 23 Desember 2022.

Seminar LP Ma’arif di Yayasan Al Ihsan

LP Ma’arif Kabupaten Malang

Suasana meriah mewarnai kunjungan Ketua LP Ma’arif Dr. H.Abdul Malik karim Amrullah, M.Pd.I., bersama tim literasi Muhammad Masykur Izzy Baiquni dan Muhammad Najib di MI Al Ihsan jeru Turen kemarin, Selasa (20/12/2022). Dr. H. Amka menghadiri langsung pertemuan wali murid dan segenap guru dalam seminar pendidikan penguatan Ma’arif di Yayasan Al Ihsan Turen.

Kepala MI Al Ihsan Ali Musyafa’ S.Pd.I., menegaskan, even ini dimaksudkan untuk mendekatkan diri LP Ma’arif dan lembaga madrasah di bawah LP Ma’arif kepada masyarakat luas. Selain juga terkait dengan pelaksanaan Wisuda Tahfidz Juz Amma dan penerimaan raport UAS semester ganjil 2022/2023 di Yayasan Al Ihsan Turen Malang. “Selama ini wali murid belum begitu paham dengan LP ma’arif, padahal LP Ma’arif banyak hal yang bisa dikembangkan melalui Ma’arif, seperti pendidikan Aswaja an Nahdliyah,” jelasnya saat pemaparan program, Selasa pukul 09:30 s.d. 10:30 wib.

Dalam even ini juga dipamerkan banyak sekali produk menarik dari peserta didik. Pameran diletakkan di halaman madrasah sehingga para undangan bisa langsung menikmati hasil kreativitas peserta didik.

                Menjelaskan tentang apa itu Ma’arif dan bagaimana sejarah LP Ma’arif khususnya di Kabupaten Malang selama even ini berlangsung. Dr. Amka sapaan akrab Ketua LP Ma’arif, pria murah senyum ini mengaku sangat senang karena even ini disambut positif oleh segenap wali murid. Sebanyak 241 orang mendengarkan dengan saksama penjelasan yang disampaikan. “Pendidikan dalam Nahdlatul Ulama harus bisa disampaikan secara baik dan benar kepada peserta didik, agar mereka tidak salah memahami nilai-nilai aswaja an nahdliyah” ungkapnya.

Dia menjelaskan, madrasah Al Ihsan harus memiliki jiwa kemandirian lembaga. “Al Ihsan harus bisa mandiri dan menjaga nilai-nilai Aswaja”. Masih menurutnya : Perilaku anak dipengaruhi oleh guru, masyarakat dan orang tua.” Namun sebelum menyelesaikan urainnya, tokoh UIN Maulana Malik Ibrahim malang ini mengajak peserta membaca bagaimana madrasah Baghdad menjadi rujukan di seluruh dunia. “mari kita percaya kepada pendidikan madrasah”jelas Dr. Amka.

(mzizzybq)

  • Penulis: humaslp2

Rekomendasi Untuk Anda

  • Coaching Clinic Quality Management System “Ma’arif Way”

    Coaching Clinic Quality Management System “Ma’arif Way”

    • calendar_month Rabu, 1 Feb 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 585
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni. Rabu 01 Februari 2023 LP Ma’arif Kabupaten Malang Perwakilan dari lembaga formal Pondok Pesantren An Nashr yang terdiri dari para kepala sekolah/madrasah hadir di Gedung LP Ma’arif. Pondok Pesantren yang memiliki lembaga formal mulai dari TK, MI, MTs., dan MA mengunjungi gedung LP Ma’arif Kabupaten Malang dipimpin langsung oleh pengasuh PP […]

  • Guess Movement Spinner Peningkatan Minat Belajar

    Guess Movement Spinner Peningkatan Minat Belajar

    • calendar_month Rabu, 5 Jul 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 1.688
    • 0Komentar

    I’anatut Tazkiyah, Iqbal Wahyudi, dan Rabiatul Adawiyah Harahap. Rabu 05 Juli 2023 LP Ma’arif NU Kabupaten Malang 03 Juli 2023, LP Ma’arif NU Kab. Malang melaksanakan workshop/pelatihan kembali dengan tema “Pengembangan Infrastruktur Digitalisasi di Lembaga Pendidikan” dengan lebih spesifik pada judul “Guess Movement Spinner Sebagai Media Pembelajaran Dalam Upaya Peningkatan Minat Belajar”. Kegiatan dilaksanakan di MA Al-Aziz […]

  • Motivasi Pendidikan MI Miftahul Huda Sukolilo

    Motivasi Pendidikan MI Miftahul Huda Sukolilo

    • calendar_month Senin, 19 Jun 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 707
    • 0Komentar

    Dr. Amka & Shofiulloh,S.Pd., Sabtu, 17 Juni 2023 LP Ma’arif NU Kabupaten Malang “Ajarilah siswa kita mengenal diri mereka agar menjadi siswa yang sadar dengan kemampuannya. Jika mereka sadar, mereka akan percaya diri dan merdeka berekspresi” Dr. Amka Ada yang beda dalam Pembagian Rapot kali ini di MI Miftahul Huda Sukolilo Kecamatan Jabung Kab. Malang, […]

  • Komunikasi Menjadi Solusi

    Komunikasi Menjadi Solusi

    • calendar_month Rabu, 16 Apr 2025
    • account_circle humaslp2
    • visibility 1.259
    • 0Komentar

    LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang Pergerakan memberikan pelayanan yang semakin baik terus menjadi komitmen LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang. Inisiasi mengundang seluruh Koordinator Kecamatan (Kortan) dan segenap pengurus juga dilakukan. Rumah Makan Joglo Sawojajar Malang menjadi pilihan pertemuan tersebut. Membawa dua agenda utama yakni halal bi halal dan rapat koordinasi pada hari Selasa, 15 April […]

  • Anak Usia Dini, Mau Diapakan?

    Anak Usia Dini, Mau Diapakan?

    • calendar_month Senin, 29 Mei 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 371
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni. “Pendidikan adalah senjata paling ampuh untuk mengubah dunia” Nelson Mandela “……Kokoro ga yasashiku ookliiku nare… . . .Minna genki ippai ookliku nare . . .” (. . .Kami tumbuh besar dengan hati yang baik . . .) (. . .Kami tumbuh besar dengan badan yang sehat. . .) Potongan lagu mars […]

  • Mutu Madrasah dan Manajemen Kantin Sehat

    Mutu Madrasah dan Manajemen Kantin Sehat

    • calendar_month Rabu, 5 Apr 2023
    • account_circle humaslp2
    • visibility 521
    • 0Komentar

    Muhammad Masykur Izzy Baiquni. Rabu 05 April 2023 LP Ma’arif NU Kabupatena Malang Menteri Agama atas amanah Presiden Republik Indonesia Ir. Joko Widodo, menyampaikan bahwa, paling tidak pada tahun 2024 sudah ada 10 juta produk sehat yang sudah tersertifikasi halal. Termasuk pembinaan akan dilakukan oleh Kementerian Agama. Hal ini berdasar kepada Instruksi Menteri Agama Nomor […]

expand_less